1. ANGKLUNG
Alat Musik Tradisional Angklung Jawa
Barat
Angklung
adalah alat musik yang secara tradisional berkembang di masyarakat Jawa Barat.
Alat musik ini dibuat dari bambu, dibunyikan dengan cara digoyangkan (bunyi disebabkan
oleh benturan badan pipa bambu) sehingga menghasilkan bunyi.
2.BEDUG
Alat Musik Tradisional Bedug
Bedug
merupakan alat musik tradisional yang telah digunakan sejak ribuan tahun lalu,
yang memiliki fungsi sebagai alat komunikasi pada zaman dahulu, baik dalam
kegiatan ritual keagamaan maupun komunikasi antar masyarakat. Saat ini Bedug
biasanya digunakan untuk memberi tahu masyarakat saat memasuki waktu shalat
fardhu. Bedug biasanya juga digunakan saat masyarakat mengadakan takbir
keliling untuk menyambut hari raya Idul Fitri atau hari raya Idul Adha.
UNTUK VERSI LENGKAPNYA BISA DI DOWNLOAD DI SINI
Tidak ada komentar:
Posting Komentar